MC Lamaran Surabaya

MC Lamaran Surabaya – Banyak orang yang sering menganggap bahwa acara lamaran dan tunangan itu sebetulnya sama, namun sebenarnya keduanya memiliki makna yang berbeda. Lamaran adalah meminang atau meminta seseorang untuk menjadi pengantinnya. Sementara tunangan adalah kesepakatan untuk menjadi suami istri yang nanti akan dilanjutkan ke jenjang pernikahan. Memang keduanya sama-sama menyematkan cincin di kedua jadi calon mempelai atau kadang hanya di jari sang calon mempelai wanita saja.

 

Baik lamaran maupun pertunangan biasanya digelar bersama dengan kerabat dan sahabat dekat. Acara ini agar lebih terjamin meriah, maka sebaiknya mengundang MC yang tahu mengenai susunan acara lamaran dan paham tentang apa saja yang mau disampaikan selama acara. MC harus bisa memberikan pimpinan dan mengatur jalannya tiap susunan acara sesuai dengan alokasi waktu yang sudah ditetapkan sebelumnya.

Tugas MC Lamaran Surabaya

Mengapa sebaiknya acara lamaran harus dipimpin oleh seorang MC yang berpengalaman? Memang rata-rata acara lamaran tak sebesar acara pernikahan. Tapi acara besar dan kecil keduanya sama penting dan lebih baik dipimpin oleh MC yang akan memandu jalannya acara tersebut dari awal sampai akhir. Jangan sembarangan memilih atau menunjuk orang jadi MC hanya demi menghemat biaya. Akan lebih baik Anda mengeluarkan sedikit biaya sewa MC lamaran Surabaya namun acara spesial sekali seumur hidup tersebut dapat dijamin lancar dan berkesan.

Jadi, apa saja tugas seorang MC dan mengapa begitu penting mendatangkan pemandu acara di event spesial lamaran Anda? Berikut penjelasannya:

  1. Seorang MC bertugas membuka acara dan menutup acara.
  2. MC juga bertanggung jawab dalam mempersilahkan tiap pembicara atau perwakilan dari keluarga untuk menyampaikan pesan-pesan mereka.
  3. MC memberikan petunjuk sesuai dengan susunan acara yang sudah disiapkan sebelumnya.
  4. MC perlu membuat suasana lamaran menjadi lebih meriah dan tidak membosankan, apalagi jika para tamu sudah kelihatan mengantuk.
  5. MC juga bisa diminta untuk memberikan beberapa doa dan harapan bagi kedua calon mempelai.
  6. MC mempersilahkan para tamu yang hadir untuk saling berkenalan serta mencicipi sajian yang sudah disediakan oleh tuan rumah.

Tugas seorang MC lamaran Surabaya profesional memang sangatlah penting. Coba bayangkan jika acara lamaran Anda tidak dipandu oleh seorang MC sama sekali. Anda jadi ragu dan kurang tahu apa saja yang harus dilakukan. Selain itu, pemandu acara juga biasanya menyampaikan sedikit humor yang membuat acara tidak garing untuk para tamu yang hadir. Itulah sebabnya MC berperan penting dalam event lamaran ini.

Baca juga: MC Kocak Surabaya

MC Daerah Surabaya

 

Sewa MC Lamaran Surabaya Profesional

Menyewa MC lamaran sebaiknya dilakukan jauh-jauh hari sebelum hari-H. Hal ini karena Anda harus melakukan survey terlebih dahulu untuk memastikan Anda mendapatkan vendor MC yang profesional dan berpengalaman. MC lamaran Surabaya berpengalaman dengan jam terbang tinggi biasanya mampu membawakan acara dengan lebih baik.

MC Malang Juanda bisa jadi pilihan Anda yang mau menyewa pemandu acara berkualitas. Kami adalah vendor MC yang menawarkan jasa emcee untuk acara lamaran di Surabaya, Malang, dan area sekitar Jawa Timur. Anda bisa mempercayakan acara-acara lamaran berikut kepada kami:

  1. Lamaran modern

Acara lamaran dengan tema modern adalah salah satu tema yang paling banyak diselenggarakan di Indonesia. Acara lamaran modern seperti penyambutan keluarga mempelai lelaki, perkenalan, hingga acara penyematan cincin dan sebagainya. Anda yang ingin mengadakan acara lamaran bertema modern bisa menyewa jasa MC lamaran Surabaya kami.

  1. Lamaran adat Jawa

Acara lamaran adat Jawa jelas berbeda dari lamaran bertema modern. Dibutuhkan seorang MC handal yang mampu berbahasa Jawa untuk event spesial ini. Sebetulnya acara lamaran dengan adat Jawa tak jauh berbeda dengan acara-acara lamaran lainnya dimana pihak keluarga dari mempelai pria memberikan seserahan atau hantaran kepada pihak mempelai wanita.

  1. Lamaran Tionghoa

Untuk acara lamaran bertema Tionghoa biasanya dekorasi ruangan akan didominasi oleh warna merah dan emas. Tradisinya juga sama yaitu pihak mempelai pria memberikan hantaran atau seserahan kepada calon mempelai wanita. Tentu saja yang membedakan adalah barang-barang yang harus ada pada seserahan tersebut. MC Malang Juanda memiliki MC yang memiliki kemampuan berbahasa mandarin dengan baik. Anda pun bisa menyewa jasa MC lamaran Surabaya mandarin untuk sesi lamaran Tionghoa seperti ini.

Ada banyak sekali tema-tema lamaran di Indonesia. Apapun jenis tema lamarannya, kehadiran MC memang tidak boleh dilewatkan. Apalagi kalau Anda berencana mengadakana acara lamaran dengan mengundang banyak sekali tamu. Dan lamaran itu pun sebenarnya tak hanya sekedar acara ramah tamah dan makan bersama. Lamaran harus bisa menghadirkan suasana yang penuh moment spesial dan berkesan, khususnya bagi kedua pihak keluarga mempelai. Itulah sebabnya kehadiran MC diharapkan dapat menciptakan suasana semacam itu.

Tips Memilih MC Lamaran Surabaya Terbaik

Dalam memilih MC lamaran yang terbaik, Anda sebaiknya melakukan dan mempertimbangkan beberapa hal berikut ini:

  1. Apakah Anda mau memilih acara dibawakan oleh MC wanita atau pria.
  2. Berapa banyak MC yang mau dipakai, apakah MC tunggal saja atau memang perlu MC dobel agar suasana acara lebih meriah.
  3. Pastikan apakah Anda ingin agar MC memandu acara dalam bahasa Indonesia saja atau dengan bahasa lainnya, seperti: mandarin, Jawa, Inggris dan masih banyak lagi.
  4. Berapa lama durasi waktu yang diperlukan untuk menyewa MC dalam acara lamaran Anda. Biasanya panjang durasi membawakan acara oleh MC akan berpengaruh pada biayanya.

Saat Anda sudah mendapatkan pemandu acara yang terbaik, lebih baik bertemu muka secara langsung. Hal ini demi memastikan MC yang Anda sewa sudah memiliki penampilan dengan baik dan dapat diajak bekerjasama. Selain itu, Anda juga bisa meminta dokumentasi sang MC saat mebawakan acara lamaran.

Sewa Pemandu Acara / MC di Surabaya

MC Malang Juanda adalah vendor kami yang sudah lama menjalani usaha dan profesi sebagai pemandu acara profesional. Kami telah memiliki jam terbang tinggi dan sudah ratusan kali memandu sebuah acara lamaran dan acara-acara lainnya seperti resepsi pernikahan, pesta ulang tahun, akad nikah, pelatihan, seminar, dsb.

Kami mendorong Anda menyewa jasa MC kami sebab Anda bisa memperoleh beberapa keuntungan berikut ini:

  1. Harga sewa MC lamaran Surabaya yang terjangkau dan kompetitif.
  2. Kualitas MC yang sudah profesional dan berpengalaman dengan ham terbang tinggi.
  3. MC bisa berbahasa asing dengan baik selain bahasa Indonesia.
  4. Penampilan MC yang menarik, rapi dan sopan.
  5. MC akan membantu mendukung kelancaran acara dan membuat suasana jadi tidak garing atau membosankan.
  6. MC bisa memandu acara lamaran bertema apapun sesuai dengan tema acara.

Itulah beberapa keunggulan jasa sewa MC lamaran Surabaya oleh Juanda. Anda bisa segera menghubungi kontak customer service kami untuk bertanya mengenai pemandu acara atau menyewa jasa berkualitas dari MC Malang Juanda. Hubungi kami, amankan jadwal Anda sekarang!

5/5 - (1 vote)

Discussion

  1. Anonim
  2. Trackback: MC Mandarin Surabaya | MC Malang Juanda 🎤 Februari 19, 2021

Leave a Reply

× WhatsApp